Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Soal UAS UKK PLH KELAS 4 SD Semester 1

Soal-UAS-UKK-PLH-KELAS-4-SD-Semester-1
Soal UKK UAS PLH Kelas 4 SD Semester 2
 - Bank Soal  Pendidikan Lingkungan Hidup PLH Ulangan UKK UAS semester 1 kelas 4 SD dan contoh latihan soal kisi-kisi ujian ulangan Pendidikan Lingkungan Hidup PLH kelas 4 SD semester tahun pelajaran 2020 Soal UAS UKK PLH KELAS 4 SD Semester 1

Berikut adalah Soal UAS UKK PLH KELAS 4 SD Semester 1
Mata Pelajaran : Pendidikan Lingkungan Hidup ( PLH )
Kelas/ Semester : 4 (Empat)/ 1 (Satu)
Hari/ Tanggal  : ..................................
Waktu   : 90 menit


I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Berikut ini adalah jenis bungan yang dapat di tanam bijinya , kecuali ..
a. Bunga matahari c. bunga melati
b. Flamboyant d. soka

2. Tanaman dibawah ini yang termasuk jenis paku-pakuan adalah …
a. Suplir c. nangka
b. Pasak bumi d. mawar

3. Berikut ini yang bukan tanaman buah yang dapat dicangkok adalah..
a. Mangga b. durian c. semangka d. rambutan

4. Menghirup udara yang berdebu berakibat …
a.kepala pusing b. perut mulas c. hidung lega d. sesak nafas

5. Berikut tanaman yang tidak lazim ditanam di pot adalah …
a. Bunga matahari c. bunga melati
b. Bunga flamboyant d. bunga anggrek

6. Berikut adalah jenis tanaman yang ditanam dalam pot, kecuali ….
a. Tanaman hias c. tanaman sayuran
b. Tanaman buah-buahan d. tanaman peneduh
7. Untuk menyuburkan tanaman dalam pot kita memberinya ….
a. Pupuk kompos c. hormon tanaman
b. Perstisida d. air

8. Berikut ini yang bukan cirri-ciri linngkungan tidak sehat adalah ….
a. Udara kotor c. air bersih
b. Lingkungan berantakan d. kumuh dan banyak sampah

9. Udara bersih kaya akan oksigen dan belum …………….
a. Tercemar b. terabaikan c. terbakar d.dihirup tumbuhan

10. Salah atu contoh kegiatan yang mencegah pencemaran lingkungan adalah ….
a. Mendirikan pabrik c. menebang pohon di hutan
b. Melakukan penanaman di taman kota d. merokok ditempat umum

11. Jeruk, mangga, belimbing adalah jenis buah yang dapat ditanam …………
a. Di pekarangan rumah c. didalam pot
b. Didalam air d. ditengah hutan

12. Benda yang ada di ruang kelas kecuali ….
a. Kursi siswa b. papan tulis c. cangkul d.lemari

13. Program pemerintahan untuk menjaga kelestarian lingkungan disebut …
a. Adipura b. kalpataru c, klompencapir d. P4LH

14. Temulawak dan kunyit adalah jenis tanaman …
a. Obat-obatan b. peneduh c. pangan d. hias

15. Gambar presiden, wakil presiden dan lambing garuda diletakkan di …
a. Sebelah meja guru c. bagian atas lemari
b. Atas papan tulis d. atas meja murid


II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Di Indonesia bunga melati di jadikan bunga…………………..
2. Negri Indonesia mendapat gelar Zamrud Khatulistiwa karena ……………
3. Pakis dan suplir adalah jenis tanaman……………………
4. Bunga dahlia dan sedap malam adalah jenis tanaman …..
5. Ranting tanaman jeruk manis dalam pot harus dipangkas supaya …………
6. Air sungai yang tercemar menjadi hitam dan bau sehingga tidak dapat ………..
7. Tanaman Zodia dan geranium berguna untuk….
8. Untuk mengacu pertumbuhan bagian tertentu , tanaman harus diberi …………
9. Tanah gembur, kompos, dan pupuk kandang adalahb bahan untuk ……..
10. Setelah pembibitan selesai , selanjutnya ………………..

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan tepat !

1. Sebutkan 3 manfaat menanam dalam pot !
2. Tuliskan 4 penyebab pencemaran lingkungan akibat ulah manusia !
3. Sebutkan 3 jenis tanaman berkhasiat obat yang kamu ketahui !
4. Sebutkan manfaat melaksanakan gerakan penanaman 1000 pohon !
5. Sebutkan 5 syarat kelas yang baik menurut pendapatmu !